25 Oktober 2014

Oleh: Mamduh Farhan Al-Buhairi

Saat maghrib adalah saat yang paling berbahaya bagi manusia yang dianggap remeh oleh orang-orang di zaman sekarang, di saat siang hari dan cahayanya mulai gelap, terjadi beberapa kejadian aneh yang harus diperhatikan.

Dalam Sahih Muslim Nabi, bersabda: (Jika sore hari mulai gelap maka tahanlah bayi bayi kalian sebab iblis mulai bergentayangan pada saat itu, Jika sesaat dari malam telah berlalu maka lepaskan mereka, kunci pintu pintu rumah dan sebutlah nama Allah sebab setan tidak membuka pintu yang tertutup. Dan tutup rapat tempat air kalian dan sebutlah nama Allah. dan tutup tempat makanan kalian dan sebutlah nama Allah. meskipun kalian mendapatkan sesuatu padanya. Dan matikanlah lampu kalian

Dari Jabir dalam kitab Sahih Muslim ia mengatakan: Rasulullah, bersabda: (Jangan kalian membiarkan anak anak kalian di saat matahari terbenam sampai menghilang kegelapan malam sebab syaitan berpencar jika matahari terbenam sampai menghilang kegelapan malam.)

Jadi apa yang terjadi saat magrib?....

24 Oktober 2014

SEKARANG ini tubuh kita semakin mudah untuk terkena racun. Banyaknya asap-asap kilang maupun kendaraan dapat menjadi racun paling berbahaya bagi tubuh. Sebelum berakibat memusnahkan bagi kelangsungan hidup Anda maka racun itu haruslah dihilangkan. Bagaimanakah caranya?
Berikut ada beberapa tips untuk hilangkan racun pada tubuh Anda dengan mudah.
1. Berkeringatlah. Berkeringat dapat membantu menghilangkan tumpukan racun pada tubuh dan kulit Anda. Anda dapat melakukan latihan cardio seperti berjalan kaki, berlari, berbasikal yang mana mampu membuat tubuh mengeluarkan keringat secara alami.
2. Jangan melupakan air putih. Air putih dapat membantu menghilangkan racun di tubuh melalui keringat dan urine yang dikeluarkan. Minum lapan gelas air putih dalam sehari sangat disarankan. Usahakan juga minum air putih 4 gelas setiap bangun dari tidur pada pagi hari....

23 Oktober 2014

LEBAH merupakan salah satu makhluk Allah SWT yang istimewa. Keberadaannya memberikan manfaat bagi manusia. Melalui madunya, manusia boleh mendapatkan sumber makanan juga penawar bagi kesihatan tubuh. Lebah-lebah itulah yang setiap hari bekerja demi kelangsungan hidup dirinya, juga dimanfaatkan demi kelagsungan hidup manusia.
Diantara penemuan ilmiah baru-baru ini adalah bahwa tidur sangat penting. Kerana mereka membutuhkan ketenangan untuk alat tubuh yang beragam, tak terkecuali lebah. Marilah kita renungkan tulisan berikut.
Dalam penelitian terbaru menegaskan bahwa lebah membutuhkan tidur sebaimana halnya manusia secara keseluruhan. Dan ketika para peneliti melakukan risetnya yang menghalangi lebah dari tidur maka berakibat menurunnya produksi. Dan oleh

19 Oktober 2014

Pada hari ini pemerintah dunia kebingungan dengan semakin banyaknya pemuda muslim yang menjadi “radikal” dan bergabung dengan kekhilafahan di Syam. Banyak dari mereka yang bingung dan berfikir berlebihan kenapa hal itu boleh terjadi. Padahal sebenarnya sangat mudah difahami apa penyebabnya. Berikut sebab-sebabnya;

Pertama, penjajahan orang-orang kafir terhadap kaum muslimin di bumi-bumi Islam, tidak mampu ditutupi lagi bagaimana menderitanya kaum muslimin semenjak kehadiran kafir dan tentara salib di Timur Tengah, khususnya di Palestin. Hal ini membuat siapa saja yang memiliki iman di hatinya menjadi geram melihat pembantaian dan penghinaan terhadap umat islam. Rasa persaudaraan inilah yang membuat banyak kaum muslimin tergerak hatinya untuk membela dan melindungi saudara mereka....lagi Al-Mustaqbal.net

Soalan:
Penanya dan jamaah yang bersamanya tinggal di perbatasan Utara, berdekatan dengan markas-markas kelompok orang-orang Iraq. Di sana, ada jamaah yang bermazhab ja’fariyah. Sebahagian dari mereka menolak makan  daging haiwan sembelihan orang-orang tersebut, sedangkan sebahagian lagi mahu memakannya. Pertanyaan kami bolehkah (halal) memakan daging tersebut, perlu diketahui bahwa mereka suka berdoa kepada Ali, Hasan, Husain, dan seluruh pemimpin mereka, dalam keadaan susah dan senang?
Jawab:
Bila persoalannya benar seperti yang diungkapkan oleh penanya, bahwa komuniti yang di sekitarnya adalah orang-orang yang beraliran ja’fariyah yang suka berdoa kepada Ali, Hasan, Husain dan pemuka-pemuka mereka, maka orang-orang tersebut telah musyrik dan murtad dari Islam – kita berlindung kepada Allah.
Memakan daging haiwan yang disembelih mereka tidak halal kerana itu adalah bangkai, walaupun mereka menyebut nama Allah dalam penyembelihannya. Semoga Allah memberikan taufik serta melimpahkan shalawan dan keselamatan kepada Nabi kita Muhammad, keluarga dan sahabatnya.
Komisi Tetap untuk Riset dan Ilmiah dan Fatwa:
Ketua: Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz
Wakil Ketua: Abdurrazaq Afifi
Anggota: (1) Abdullah bin Qu’ud (2) Abdullah bin Ghadyan
(Fatawa Al-Lajnah Ad-Daimah lil Buhuts wal ifta’, II : 372)

17 Oktober 2014


Baca di SINI

IBLIS merupakan salah satu makhuk ciptaan Allah SWT yang sangat ingkar pada-Nya. Hingga ia kini dkeluarkan dari surga dan akan dimasukkan ke dalam neraka. Hanya saja, ia ingin mendapatkan teman dari golongan manusia. Dengan begitu sang iblis menggoda manusia.

Berbicara mengenai iblis, ada yang mengatakan bahwa iblis dahulu termasuk golongan malaikat, benarkah demikian?

Iblis hanya ada satu, karena dalam al-Quran tidak ada penyebutan iblis secara plural. Yang banyak adalah keturunannya.

Hasan Basri mengatakan, “Iblis itu sama sekali bukan termasuk golongan malaikat.”...lagi

16 Oktober 2014

SEPERTI halnya manusia, tumbuhan juga merupakan makhluk hidup. Yang data tumbuh dan berkembang. Juga memiliki batas waktu tertentu selama hidupnya di dunia, ertinya bahwa tumbuhan pun boleh mati. Hal tersebut tentu sudah banyak diketahui, tapi tahukah Anda bahwa tumbuhan juga boleh menangis?
Tentu bila kita mendengar sebuah ungkapan bahwa tumbuhan pun menangis, maka hal itu kita anggap suatu hal yang tak mungkin terjadi. Tapi, hal tersebut ternyata telah diketahui dan dibenarkan oleh para ahli. Bahkan, sebelum para ahli menemukannya, Allah SWT telah memberitahukan kepada kita melalui kitab suci al-Qur’an.
Daun adalah salah satu tanaman yang Allah beri perangkat khusus untuk menangis. Melalui saluran khusus daun ini mengeluarkan cairan seperti air mata. Para ilmuwan mengagumi perilaku tanaman ini, mengapa melakukan proses ini dan apa alasan di balik itu?
Ini merupakan salah satu tanda kebesaran Allah dalam tanaman, bukankah Allah Tuhan Yang Maha Kuasa telah berfirman:
(وأنه هو أضحك وأبكى)؟
“dan bahwasanya Dialah yang menjadikan (orang) tertawa dan menangis,” (Al-Najm: 43).
(وإن من شيء إلا يسبح بحمده ولكن لا تفقهون تسبيحهم)؟؟
“dan tak ada suatu pun melainkan bertasbih dengan memuji-Nya, tetapi kamu sekalian tidak mengerti tasbih mereka,” (Al-Isra’: 44).
Maha Suci Allah yang telah menjadikan tanda kebesaran dan keesaan-Nya dalam segala sesuatu. [copypaste islampos]

13 Oktober 2014

SEKARANG ini banyak dikalangan manusia yang menggunakan kertas. Bahkan mungkin, kini sangat sulit untuk kita lepas dari penggunaan kertas. Kerana biasanya, segala sesuatu yang bersangkutan dengan ilmu, perlu adanya kertas. Baik itu kertas yang telah menjadi suatu buku bacaan, maupun kertas yang berbentuk buku tulis.
Kertas merupakan salah satu produk dari kecanggihan teknologi di masa sekarang ini. Berbagai jenis kertas telah dibuat. Dan dengan warna yang berbeda-beda pula. Tapi, tahukah Anda, bahwa kertas juga memiliki dampak yang buruk bagi alam.
Kertas adalah bahan yang tipis dan rata, yang dihasilkan dengan kompresi serat yang berasal dari pulp. Serat yang digunakan biasanya adalah alami, dan mengandung selulosa dan hemiselulosa.?......

11 Oktober 2014

TIDUR telah menjadi keperluan bagi setiap manusia. Dengan tertidur maka daya tahan tubuh manusia itu akan kembali segar bugar. Sehingga, ia akan kembali siap untuk melakukan aktiviti seperti biasa. Selain itu, ternyata tidur juga memiliki mukjizat tersendiri. Yang mungkin kita tidak mnyadari akan hal itu.
Dalam kajian baru-baru ini (yang diterbitkan dalam jurnal Nature Neuroscience) para ilmuwan menemukan bahwa tidur pada malam hari tidak cukup untuk manusia, tetapi harus tidur siang hari untuk waktu singkat (satu setengah jam, misalnya). Para ilmuwan telah menemukan bahwa otak sebetulnya merasa lelah di siang hari akibat akumulasi informasi yang sampai kepadanya sehingga kinerjanya menjadi kurang efisien dan dengan demikian memerlukan rehat sejenak. Rehat ini bagi otak merupakan penyusunan kembali informasi dan pengorganisasian gelombang-gelombang sel dan memantapkan informasi yang diperoleh di siang hari.....lagi

;;